News

Foto: Jemput Bola Perekaman e-KTP bagi Pelajar SMA di Bogor

Siswa mengikuti proses pembuatan e-KTP di SMAN 5, Bogor, Selasa (31/5/2022).

Dalam rangka memaksimalkan proses pembuatan e-KTP, Disdukcapil Kota Bogor melakukan jemput bola layanan di sekolah bagi para pelajar yang telah berusia 17 tahun.

A3 - inilah.com
Layanan jemput bola ini untuk memastikan hak siswa yang sudah 17 tahun dapat terpenuhi dengan baik. (Inilah.com/ Agus Priatna)
A1 - inilah.com
Upaya percepatan perekaman data KTP elektronik bagi pemilih pemula juga dilakukan untuk persiapan menyambut perhelatan Pemilu 2024 mendatang. (Inilah.com/ Agus Priatna)
A4 - inilah.com
Di sisi lain, kegiatan perekaman e-KTP di tingkat sekolah ini adalah agar kebutuhan administrasi kependudukan terutama e-KTP siswa-siswi bisa terpenuhi. (Inilah.com/ Agus Priatna)
A5 - inilah.com
Sebelumnya, Disdukcapil Kota Bogor telah membuat layanan drive thru untuk mempercepat proses pembuatan e-KTP. (Inilah.com/ Agus Priatna)

Beri Komentar (menggunakan Facebook)

Back to top button