Ototekno

Foto: Plt Menkominfo Mahfud MD Ingatkan Prajurit TNI Harus Waspadai Ancaman Siber

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) bersama Mabes TNI bekerjasama meluncurkan program Literasi Digital bagi Prajurit TNI di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (13/6/2023).

Menurut Survei Indeks Literasi Digital Nasional yang dilakukan oleh Kemenkominfo dan Katadata Insight Center (KIC) pada tahun 2022 lalu menunjukkan bahwa kapasitas Literasi Digital masyarakat Indonesia dinilai sebesar 3.54 dari 5.00.

Berdasarkan hal tersebut, tingkat literasi digital di Indonesia masih berada dalam kategori “sedang”. Kegiatan Literasi Digital kepada Perwira Tinggi dan Menengah TNI merupakan salah satu upaya Kemenkominfo dalam mempercepat transformasi digital di lingkungan pemerintahan daerah menuju Indonesia #MakinCakapDigital #TNI Makin Bijak #Cakap Digital.

Literasi Digital, Panglima TNI, Prajurit TNI, Plt Menkominfo, Mahfud MD, Mabes TNI, - inilah.com
Plt. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Mahfud MD memberikan sambutan dalam peluncuran Literasi Digital bagi Prajurit TNI.
Literasi Digital, Panglima TNI, Prajurit TNI, Plt Menkominfo, Mahfud MD, Mabes TNI, - inilah.com
Suasana peluncuran Literasi Digital bagi Prajurit TNI.
Literasi Digital, Panglima TNI, Prajurit TNI, Plt Menkominfo, Mahfud MD, Mabes TNI, - inilah.com
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono memberikan sambutan dalam peluncuran Literasi Digital bagi Prajurit TNI.
Literasi Digital, Panglima TNI, Prajurit TNI, Plt Menkominfo, Mahfud MD, Mabes TNI, - inilah.com
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono menerima kenang-kenangan dari Plt. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Mahfud MD (kanan).

Beri Komentar (menggunakan Facebook)

Back to top button