News

Foto: KAI Cabut Syarat Vaksin untuk Penumpang Kereta Api

Penumpang Kereta Api Jaka Tingkir jurusan Purwokerta bersiap saat keberangkatan di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Rabu (17/5/2023).

Penumpang Kereta Api yang belum menjalani vaksinasi COVID-19 kini sudah bisa melakukan perjalanan dengan menggunakan kereta api.

PT Kereta Api Indonesia telah mencabut syarat vaksin untuk penumpang pada Selasa (16/5/2023). Pencabutan persyaratan tersebut diumumkan oleh PT KAI melalui akun Twitter resmi. Kebijakan tersebut menindaklanjuti instruksi dari Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy.

KAI, Kereta Api Jarak Jauh, Syarat Perjalanan, Jakarta, Stasiun Pasar Senen, Vaksin, - inilah.com
Penumpang Kereta Api Jaka Tingkir merapikan barang bawaan.
KAI, Kereta Api Jarak Jauh, Syarat Perjalanan, Jakarta, Stasiun Pasar Senen, Vaksin, - inilah.com
Petugas melayani penumpang KA Jaka Tingkir Jurusan Purwokerto.
KAI, Kereta Api Jarak Jauh, Syarat Perjalanan, Jakarta, Stasiun Pasar Senen, Vaksin, - inilah.com
Suasana antrian penumpang saat boarding di Stasiun Pasar Senen, Jakarta.
KAI, Kereta Api Jarak Jauh, Syarat Perjalanan, Jakarta, Stasiun Pasar Senen, Vaksin, - inilah.com
Penumpang melakukan check in di Stasiun Pasar Senen.
KAI, Kereta Api Jarak Jauh, Syarat Perjalanan, Jakarta, Stasiun Pasar Senen, Vaksin, - inilah.com
Suasana di dalam gerbong Kereta Api Jaka Tingkir sebelum keberangkatan.
KAI, Kereta Api Jarak Jauh, Syarat Perjalanan, Jakarta, Stasiun Pasar Senen, Vaksin, - inilah.com
Kereta Api Jaka Tingkir jurusan Purwokerto saat menunggu penumpang di Stasiun Pasar Senen.

Beri Komentar (menggunakan Facebook)

Back to top button